Instagram tampil lebih segar dengan desain baru
Techno.id - Baru-baru ini Instagram merilis desain barunya untuk desktop dan aplikasi mobilenya. Untuk tampilan mobile, Instagram akan lebih terlihat jernih dan terlihat menarik, tentu saja desain baru ini akan lebih ringan untuk diakses.
Sedangkan untuk tampilan desktop lebih terlihat mencolok dengan menampilkan tiga baris foto ke samping dan ke bawah. Sebelumnya foto yang ditampilkan ada lima baris ke bawah dan 3 baris ke samping.
-
Baru dirilis, logo anyar Instagram malah 'dibully' netizen Beberapa pengguna menganggap logo baru Instagram terlalu norak.
-
Buat yang belum bisa move on, ini cara kembali ke logo lama Instagram Keinginan itu bisa terwujud dengan cara alternatif.
-
Instagram diam-diam ternyata simpan gambar resolusi tinggi Standar resolusi Instagram sebesar 640 x 640 piksel kini berubah hingga dua kali lipat lebih besar
Selain itu desain juga terlihat lebih bersih, seperti yang dilansir dari TheVerge.com (10/06/15), desain baru ini memang bertujuan untuk menarik perhatian para fotografer agar lebih banyak menampilkan karya foto mereka di media sosial berbagi foto tersebut.
Nah, untuk menikmati desain baru ini, Anda baru bisa melihatnya beberapa hari mendatang.
RECOMMENDED ARTICLE
- Ini 6 Tren Instagram yang selalu diminati di Indonesia
- Instagram rayu pengguna untuk belanja produk dengan fitur terbaru
- Instagram berikan layanan "highlight" melalui email pengguna
- Mulai hari ini, aplikasi Layout dari Instagram bisa dipakai di Android
- Getty Images gandeng Instagram adakan kompetisi fotografi