Kampanye mobil listrik di Tiongkok kian digaungkan

Ilustrasi mobil listrik © 2015 Shutterstock
Techno.id - Selama beberapa tahun belakangan, pemerintah Tiongkok cukup agresif dalam mempromosikan mobil listrik melalui sejumlah kebijakan preferensialnya. Kini, kebijakan itu dianggap sukses oleh para analis lokal karena penjualan mobil listrik di Tiongkok berangsur meningkat.
Kendati demikian, meningkatnya penjualan mobil listrik yang dimaksud ternyata masih belum sesuai target yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Penyebabnya, stasiun pengisian khusus untuk mobil listrik dinilai masih sangat kurang.
-
Kemenperin akan kaji intensif pengembangan mobil listrik di Tanah Air "Jika tidak diantisipasi perkembangannya, hanya akan menjadikan kita sebagai pengguna"
-
Kemenristekdikti: Riset mobil listrik di Indonesia masih jalan Mobil listrik Indonesia masih dalam tahap pengembangan dan belum mencapai pada tahap inovasi
-
Masa depan mobil elektrik bakal dihalangi kelompok ini Sejumlah dana telah dipersiapkan untuk halangi subsidi pemerinntah atas pengembangan mobil elektrik. Ada apa sebenarnya?
Di tahun ini, Tiongkok sukses membangun setidaknya 220.000 stasiun pengisian khusus mobil listrik. Namun, angka tersebut sejatinya hanyalah sebesar 22 persen dari target utama sebesar satu juta stasiun yang ditentukan pemerintah untuk tahun 2015.
Memang, Tiongkok saat ini dikenal sebagai salah satu negara yang sarat akan polusi udara. Oleh sebab itu, pemerintah setempat berharap kampanye mobil listrik yang bertajuk "New Energy Vehicles" ini dapat sukses dalam kurun waktu lima tahun ke depan.
Isinya, pemerintah akan memberikan subsidi kepada setiap pembeli mobil listrik baru. Selain itu, pemerintah juga akan lebih memprioritaskan pembeli mobil listrik saat melakukan proses pendaftaran lisensi dan kepengurusan surat-surat terkait.
Sedangkan bagi warga yang masih enggan menggunakan mobil non-listrik, pemerintah Tiongkok mengatakan akan mengurangi jumlah subsidi bahan bakar khususnya di kota-kota yang tidak menggunakan petugas pembersih transportasi umum.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya