Menutup aplikasi di iPhone akan menghemat masa pakai baterai, ternyata cuma mitos

foto: freepik
Techno.id - Sebagian besar dari pengguna biasanya akan menutup aplikasi iPhone dari bagian tengah layar berandasetelah menggunakannya. Cara ini sering kali didasarkan pada firasat bahwa menutup paksa aplikasi pasti akan menghemat lebih banyak daya baterai dan meningkatkan kinerja.
Sementara panduan Apple menyebutkan, pengguna hanya boleh menutup aplikasi jika tidak merespons. Sebab, iOS telah lama dirancang untuk memastikan aplikasi latar belakang hampir tidak menyentuh RAM atau CPU iPhone.
-
5 Cara mudah agar daya baterai iPhone kamu tetap optimal seharian tanpa sering mengisi daya Salah satu cara untuk menghemat daya baterai adalah mematikan layanan dan aplikasi yang berjalan di latar belakang
-
10 Cara menghemat baterai iPhone, matikan fitur penyegaran aplikasi di latar belakang Ada sejumlah cara yang bisa kamu lakukan untuk membantu menghemat penggunaan daya baterai pada iPhone
-
7 Cara mengatasi masalah baterai iPhone cepat habis, stop gunakan aplikasi boros daya Aplikasi yang tidak diperbarui dapat menguras baterai
Ternyata, menutup aplikasi di iPhone akan menghemat masa pakai baterai hanyalah mitos belaka. Sebab, menutup aplikasi iPhone bersifat katarsis dan secara naluriah terasa seperti hal yang benar untuk dilakukan jika baterai berwarna merah.
Tetapi itu sebenarnya tidak membantu masa pakai baterai, RAM, atau CPU, dan membuka kembali aplikasi bahkan dapat berdampak negatif. iPhone sejak lama terus menerima peningkatan memori, mulai dari RAM 128MB hingga 8GB.
Sementara iOS sangat efisien dalam menangguhkan aplikasi yang tidak digunakan. Aplikasi tersebut kemudian dibekukan secara efektif di latar belakang. Aplikasi yang ditangguhkan tidak benar-benar menghabiskan baterai atau mengurangi kinerja.
Justru menutup aplikasi hanya untuk kemudian membukanya lagi seringkali lebih menghabiskan banyak baterai daripada membiarkannya ditangguhkan di latar belakang. Sebab, peluncuran awal sebagian besar aplikasi membutuhkan lonjakan daya yang singkat untuk memuat dan mengumpulkan data aplikasi.
Sebaliknya, aplikasi yang ditangguhkan di latar belakang hanya menghabiskan lebih sedikit energi, meskipun aplikasi seperti Spotify, Apple Music, atau navigasi GPS dapat terus menarik daya jika masih digunakan secara aktif di latar belakang.
Jika menduga ada aplikasi yang menghabiskan masa pakai baterai, kamu dapat memeriksanya dengan membuka Pengaturan > Baterai dan menggulir ke bawah untuk melihat penggunaan baterai menurut aplikasi. Untuk menghentikan aplikasi agar tidak berjalan di latar belakang, kamu juga dapat membuka Pengaturan > Umum > Penyegaran Aplikasi Latar Belakang dan mematikan aplikasi tertentu.
Cara yang lebih baik untuk menjaga iPhone tetap berjalan lancar dan hemat daya adalah dengan menghapus aplikasi yang tidak digunakan, dan secara teratur menghapus atau menyalin file besar dari iPhone.
RECOMMENDED ARTICLE
- Cara menjaga iPhone dalam Mode Daya Rendah sepanjang waktu, bisa menghemat baterai saat traveling
- Cara mengetahui ponsel cerdas sedang mengisi daya dengan kecepatan maksimum
- 5 Kesalahan yang sering dilakukan pengguna saat membeli perangkat Android baru, sebaiknya dihindari
- 3 Opsi cara mengganti baterai iPhone yang sudah lemah, pastikan kamu mendapat suku cadang orisinil
- Ini yang membedakan ponsel gaming dari smartphone biasa, baterai lebih besar
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar