Pemerintah AS tolak tawaran Elon Musk untuk uji implan chip ke otak manusia, terlalu berisiko

Elon Musk Neuralink chip otak
-
Elon Musk mengumumkan manusia pertama yang sudah menerima implan chip otak Neuralink Obsesi Musk untuk menanamkan chip pada otak manusia masih menuai kontroversi
-
Mungkinkah transplantasi kepala manusia? Rencana ini dianggap tidak masuk akal, namun Canavero mencoba untuk mewujudkannya.
-
Peneliti Tiongkok temukan mobil yang bisa dikendalikan otak Teknologi ini nantinya memungkinkan untuk digunakan orang cacat fisik yang tidak bisa mengendalikan mobil secara manual.
foto: YouTube/ Joeseppi
Penyebab penolakan dari FDA disinyalir karena perusahan besutan Musk tersebut tidak cukup mengantongi izin. FDA menjelaskan keputusan tersebut kepada Neuralink, mereka menguraikan lusinan masalah yang harus ditangani perusahaan sebelum pengujian manusia, tonggak penting dalam perjalanan menuju persetujuan produk akhir.
Selain itu, terdapat masalah yang cukup berpotensi membahayakan, yakni keamanan utama agensi melibatkan baterai lithium perangkat, potensi kabel kecil implan untuk bermigrasi ke area lain di otak, dan pertanyaan tentang apakah dan bagaimana perangkat tersebut dapat dilepas tanpa merusak jaringan otak.
Sebelumnya, Musk bersama Neuralink telah menguji coba chip buatannya ke dalam otak babi. Percobaan ini dinilai berhasil, karena tidak menyebabkan kerusakan permanen pada otak babi.
Musk sudah beberapa kali mencoba untuk memberikan keterangan lebih lanjut terkait izin ke FDA. Namun ia juga berkali-kali ditolak. Kendati demikian, Musk dan staf dari Neuralink belum mau memberikan keterangan secara gamblang, bagian mana yang menjadi penyebab dari penolakan FDA. Tentu hal ini dinilai wajar, karena berbagai dokumen dikembangkan oleh Musk dan Neuralink bersifat rahasia.
foto: Pexels.com
Lebih lanjut, perusahaan yang mendapatkan persetujuan pengujian manusia biasanya melakukan setidaknya dua putaran uji coba sebelum mengajukan persetujuan FDA untuk memasarkan perangkat secara komersial.
Pada November lalu, Elon Musk sesumbar, bahwa perusahaan Neuralink akan mendapatkan persetujuan dari FDA dalam waktu enam bulan. Tentu perkataan dari Musk tidak bisa dianggap sepele. Apalagi ia telah berhasil mengeluarkan Cyber Truck yang sudah masuk di tahap produksi.
RECOMMENDED ARTICLE
- Google rilis Magic Eraser bagi pengguna Google One di Android dan iOS, langsung ditanggapi Elon Musk
- Kreator konten Twitter bisa mendapatkan uang hanya dari ngetwit, ini penjelasannya
- Elon Musk tarik biaya akun Twitter komersil & pemerintah, ini sebabnya
- Uji coba berhasil, Hyperloop pun berganti nama
- Elon Musk tidak takut dengan mobil listrik Apple
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar