Pemprov Jakarta siap tampung aplikasi lokal, asal…

Ilustrasi Smart City © 2015 techno.id
Techno.id - Konsep smart city dan integrasi teknologi getol digembar-gemborkan pemerintah daerah di Indonesia, termasuk DKI Jakarta. Pemerintah Ibukota Negara bahkan mengaku telah membuka diri kepada penggiat teknologi yang memecahkan masalah warga Jakarta melalui karya buatannya.
Pemerintah sekarang sudah sangat terbuka dengan pengembang lokal. Kita siap bantu dan tampung aplikasi buatan developer lokal asalkan fungsi dan manfaat buat masyarakat tinggi serta sesuai aturan, ujar Syali Gestanon, Kasubag TU Smart City Jakarta kepada tim Techno.id.
-
Jakarta Smart City, aplikasi smart city besutan Pemprov DKI Smart City Portal ini diharapkan bisa menjadi wadah bagi masyarakat untuk mengadukan permasalahan yang terjadi di daerah sekitarnya
-
Jakarta Smart City butuh dukungan dari pemerintah Jika ingin Jakarta Smart City segera terwujud maka pemerintah juga harus ikut ambil bagian.
-
Data penduduk Jakarta bakalan terintegrasi dengan platform integrator Untuk merealisasikan hal ini, Pemprov DKI dibantu oleh developer lokal LayangLayang Mobile.
Keterbukaan Pemprov DKI Jakarta kepada pengembang lokal disebutkan terwujud secara nyata melalui aplikasi khusus bernama Jakarta Smart City Apps yang dikelola oleh Unit Pelayanan Teknis (UPT) Jakarta. Aplikasi ini difungsikan sebagai penampungan aplikasi mobile hasil seleksi pemerintah, baik buatan lokal maupun perusahaan asing seperti Waze.
Aplikasi Jakarta Smart City Apps itu kita fungsikan sebagai etalase yang akan menampung karya para pengembang lokal yang dianggap layak. Syarat untuk ikut dipajang dalam etalase pajangan kita ya itu tadi, harus memiliki manfaat yang tinggi bagi masyarakat dan tidak menyalahi aturan, tandas Syali.
Lebih lanjut, Syali mengungkapkan sekarang ini sudah terdapat beberapa aplikasi yang cukup bermanfaat bagi warga Jakarta yang disediakan dalam Jakarta Smart City Apps. Diharapkannya jumlah aplikasi itu terus bertambah sebagai jawaban dari kebutuhan warga kota di era digital.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya