Pencetus ChatGPT peringatkan soal bahaya AI, perlu adanya regulasi

Pencetus ChatGPT peringatkan soal bahaya AI, perlu adanya regulasi

Techno.id - Kemunculan ChatGPT sampai saat ini menjadi topik pembahasan menarik di kancah teknologi. ChatGPT dari OpenAI menggunakan teknologi AI dapat membuat banyak orang kagum akan kemajuan dihasilkan. Apalagi teknologi kecerdasan buatan sangat dibutuhkan untuk menunjang aktivitas produktif.

Kendati demikian, AI seakan menjadi momok berbahaya apabila tidak ada regulasi jelas yang mengaturnya. Bahkan keterangan ini secara langsung disampaikan oleh Sam Altman, CEO OpenAI. Ia memperingatkan bahwa dunia mungkin tidak terlalu jauh dari munculnya sebuah kecerdasan buatan yang berpotensi menakutkan. Maka, memberikan aturan jelas akan menjadi suatu hal penting.

Lantas bagaimana bahaya dari AI menurut Altman? Berikut techno.id pada Rabu (22/2), menyajikan penjelasan Sam Altman, pencetus ChatGPT sekaligus CEO OpenAI, yang dilansir dari akun Twitter-nya @sama.


(brl/guf)