Perluas lingkup bisnis, Samsung mulai jajaki industri bioteknologi

Ilustrasi Samsung © 2015 miqu77 / Shutterstock.com
Techno.id - Samsung, pabrikan teknologi raksasa asal Korea Selatan baru-baru ini dikabarkan akan mulai merambah industri bioteknologi. Melalui acara perayaan pengumuman pabrik, Lee Kun-hee sang Chariman mengungkapkan jika perusahaan itu akan mulai memproduksi obat-obatan tanpa bahan kimia dalam waktu dekat ini.
Seperti dikutip dari BusinessInsider (22/12/15), pabrik bioteknologi milik Samsung itu nantinya akan memproduksi obat-obatan biologis yang terbuat dari sel-sel hidup dan komponen darah. Nah, obat-obatan biologis itu kabarnya nanti akan ditujukan untuk mengobati banyak penyakit, salah satunya kanker dan arthritis.
-
Samsung akan buat chip untuk AMD tahun depan Selain Apple dan Nvidia, kini AMD juga akan juga akan bekerja sama dengan perusahaan asal Korea Selatan ini.
-
Pabrik ponsel Samsung di Indonesia resmi berdiri Ini menjadi bukti konkret bahwa Indonesia sangat potensial sebagai ladang investasi sektor TIK.
-
Samsung siapkan dana kompensasi karyawan sebesar Rp 1 triliun Selain kompensasi berupa uang, Samsung juga dikabarkan telah menambah kamera pengawas di pabrik-pabriknya
Untuk memproduksi obat-obatan tersebut, Samsung dilaporkan akan menerapkan pengetahuan dan teknologi yang mereka miliki selama ini untuk membuat chip komputer dan manufaktur lainnya. Melalui bantuan pengetahuan dan teknologi tersebut dikabarkan proses pembuatan obat akan menjadi lebih mudah dan obat-obatan yang dihasilkan pun bakal terjamin kualitas dan khasiatnya.
Menariknya, Kim tae-han sang Chief Executives untuk Samsung Biologics ini mengungkapkan jika pabrik akan bekerja 24 jam selama 365 hari. Artinya, pabrik akan terus memproduksi obat-obatan biologis tanpa henti sepanjang tahun.
"Pabrik baru kami ini telah dirancang sedemikian rupa sehingga mampu beroperasi terus sepanjang tahun hampir tanpa henti," ujar Tae-han.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya