Tips agar ponsel Anda aman dari malware serta hacker

Tips agar ponsel Anda aman dari malware serta hacker

Kunci ponsel Anda

Menggunakan screenlock adalah proteksi awal yang secara fisik bisa mengamankan ponsel Anda. Dengan screenlock, pembobol akan membutuhkan waktu lebih lama jika ingin mengintip data yang ada dalam ponsel.

Namun, tentu saja, screenlock pun masih bisa dibobol. Jika ingin benar-benar aman, Anda harus sering mengubah password atau pattern lock yang biasa Anda gunakan secara berkala.

(brl/red)