Twitter kini akan menindak kicauan plagiat

Logo Twitter © 2015 techno.id
Techno.id - Beberapa tahun belakangan, memang masalah hak cipta pada media sosial Twitter banyak dikeluhkan penggunanya. Apalagi banyak selebtweet (pemilik akun dengan jumlah follower yang banyak) khususnya di Indonesia mengeluhkan beberapa kicauan mereka digunakan akun lain atau di copy paste tanpa izin mereka.
Namun, dilansir oleh Engadget.com (26/07/15), media sosial berlambang burung tersebut telah mengantisipasi pencurian hak cipta dengan menghapus kicauan yang dilaporkan memiliki hak cipta. Laporan ini bisa Anda gunakan pada formulir yang bisa diisi pada website Twitter.
-
10 Kicauan 'copy paste' ini nggak kreatif, dari curhat hingga motivasi Jadi lelucon.
-
Kemenkumham tanggapi viralnya program dan logo Indosiar jadi parodi di media sosial Agung Damarsasongko menegaskan pemegang hak cipta mempunyai hak untuk menempuh jalur hukum. Apabila, hak patennya digunakan tanpa izin.
-
Cara menghapus kicauan lama di Twitter, mudah dan cepat Dijamin semua postingan-postingan alaymu di Twitter langsung punah dan nggak bisa di-tracking orang lain lagi.
Sehingga, dengan laporan tersebut, nantinya pihak Twitter akan menyelidiki untuk memutuskan kicauan mana yang valid.
Sementara itu, Twitter mengambil tindakan perihal hak cipta ini setelah seorang penulis lepas, Olga Lexell meminta Twitter untuk menghapus beberapa kicauannya yang dicuri oleh akun lain.
Namun, bagaimana jika kicauan tersebut dicuri dan diposting untuk akun media sosial lainnya? Apakah ada tindakan dari Twitter, bagaimana pendapat Anda?
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara login WhatsApp Web tanpa menggunakan HP, simpel dan aman dengan trik ini
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
TECHPEDIA
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya