Youtube akan memberikan layanan berlangganan Akhir tahun ini

Techno.id - Setelah merilis Youtube Music Key versi beta beberapa bulan yang lalu. Kini youtube akan merilis versi Youtube subscription (video berlangganan) yang dikatakan akan rilis akhir tahun ini. Website berbagi video terbesar di dunia ini memberikan layanan premium terhadap pengguna yang ingin berlangganan video dari dari youtube dan tentu saja terbebas dari iklan yang selama ini disisipkan dalam video yang ada di Youtube selama ini.
Seperti yang dilansir dari Bloomberg (09/04/15), website berbagi video dengan satu miliar pengunjung setiap bulannya ini akan menawarkan video berlangganan tanpa iklan dengan biaya bulanan. Bahkan, Youtube sendiri akan menyediakan layanan untuk offline. Hal ini dilakukan Google sebagai langkah untuk menghasilkan lebih banyak pendapatan yang tidak di dasarkan pada iklan saja.
"Dengan menciptakan fitur ini, kami akan menghasilkan sumber pendapatan baru yang akan menambahkan layanan iklan untuk tumbuh cepat," tulis Google kepada Bloomberg lewat email.
Dengan adanya fitur baru dari Youtube yang akan dirilis akhir tahun ini, Google resmi menjadi pesaing dari Netflix Inc dan Hulu LLC bahkan HBO yang telah terjun ke dunia layanan streaming beberapa minggu yang lalu. Hal ini menjadi pertimbangan Google karena pengguna yang sudah mulai belajar untuk menghindari iklan pada layanan-layanan streaming.
-
Youtube akan rilis video berlangganan bebas iklan Oktober mendatang Tidak hanya satu layanan, Youtube akan rilis dua layanan sekaligus.
-
YouTube akan pungut bayaran mulai akhir 2015 Ingin menikmati streaming video YouTube tanpa iklan sekalipun? Sepertinya akan terwujud di akhir tahun ini!
-
Google siapkan pesaing Periscope dan Facebook Live Diperkirakan layanan ini akan rilis bulan Mei mendatang.
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
10 Aplikasi Android penghitung kalori demi diet aman saat Idul Fitri, jangan sampai gagal
-
10 Game Android Seru untuk 4 pemain atau lebih ini dijamin bikin silahturahmi makin asyik
-
10 Gaya selfie seru bersama sahabat saat mudik lebaran, kangen langsung hilang!
-
20 Cara antisipasi agar HP tetap bisa internetan saat perjalanan mudik, bikin hati jadi tenang
-
15 Solusi ampuh atasi signal HP lemah saat mudik ke pedalaman, santai tetap bisa internetan lancar
TECHPEDIA
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar
-
Israel pakai spyware serang WhatsApp, targetkan lebih dari 100 jurnalis dan aktivitis
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
-
Bocoran Smartphone Samsung layar lipat tiga, dari HP kecil jadi tablet layar lebar