Resep rahasia agar aplikasi digemari banyak pengguna

Ilustrasi aplikasi © 2015 noodlelive.com
Techno.id - Bagaimana membuat sebuah aplikasi agar dipakai banyak pengguna? Pertanyaan seperti ini telah umum beredar di kalangan pengembang aplikasi. Agar aplikasi diminati banyak orang, ada baiknya mereka membuat aplikasi yang bermanfaat serta dapat memberikan solusi suatu masalah yang tengah dihadapi masyarakat.
Untuk menciptakan sebuah aplikasi yang tepat sasaran, pengembang harus benar-benar memahami masalah yang ingin dipecahkan. Selain itu, mereka juga harus sering menggali informasi dari pelaku yang bergelut di bidang pengembangan aplikasi.
-
4 Pimpinan perusahaan ini jelaskan pentingnya aplikasi dalam bisnis Mengemuka dalam diskusi bertema 'Disruptive Model of The App Economy'.
-
Aplikasi berita yang ada belum puaskan kebutuhan masyarakat Indonesia Silakan coba aplikasi Baca, siapa tahu cocok untuk Anda.
-
Ini faktor penghambat pertumbuhan industri digital Indonesia "Developer aplikasi dan orang yang concern di bidang teknologi sebenarnya sudah mulai banyak. Tapi, masih belum punya wadah yang matang."
"Jangan segan bertanya kepada orang-orang agar aplikasinya dapat benar-benar berguna," kata CEO Badr Interactive, Andreas Sanjaya usai peresmian kompetisi The NextDev di Jakarta, seperti dikutip dari AntaraNews (4/5/2015).
Para pengembang juga harus terjun langsung ke lapangan untuk melakukan riset dalam pembuatan sebuah aplikasi. "Misalnya mau bikin aplikasi tentang angkot, harus coba naik angkot agar tahu masalahnya," imbuh CEO Layang Layang Mobile, Prasetyo Andy W.
Salah satu resep rahasia dari Prasetyo Andy, sebaiknya tidak membuat aplikasi yang sedang tren di luar negeri karena belum tentu bisa berhasil saat diterapkan di Indonesia. Sedangkan, menurut Chief Executif KIBAR Yansen Kamto, "Bentuklah tim yang memiliki keahlian berbeda namun satu visi. Ibarat bikin band, kalau kamu vokalis, cari anggota lain yang perannya berbeda."
RECOMMENDED ARTICLE
HOW TO
-
Cara sederhana menghilangkan Recent Files pada Windows 11 di PC dan laptop, amankan privasi sekarang!
-
Cara bikin format tulisan dicoret, tebal, atau miring di komentar YouTube, ini trik biar terlihat beda
-
Cara mengunci folder dan aplikasi di MacOS, data pribadi dijamin aman dari jangkuan hacker
-
9 Aplikasi novel gratis di laptop, baca cerita jadi mudah, ini caranya biar aman tanpa virus
-
10 Cara membersihkan storage tanpa menghapus foto lebaran, HP jadi nggak lemot lagi
TECHPEDIA
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?
-
Waspada, undangan pernikahan palsu lewat HP ini berisi virus berbahaya
LATEST ARTICLE
TECHPEDIA Selengkapnya >
-
10 Cara download gambar di Pinterest kualitas HD, cepat dan mudah dicoba
-
Cara download game PS2 dan PS3 di laptop dan HP, bisa main berdua
-
10 Fitur canggih iPhone 16E, bakal jadi HP Apple termurah di bawah Rp 10 juta?
-
10 HP Xiaomi in bakal kebagian AI DeepSeek, bisa kalahkan AI dari Google atau ChatGPT?